Profil Pekon

29 Maret 2020
IZMIANTORO
Dibaca 1.228 Kali

  • KONDISI PEKON

 

  • SEJARAH SINGKAT PEKON TANJUNG ANOM

Pekon Tanjung Anom berdiri pada tahun 1935,di dirikan oleh para pendatang dari pulau jawa.

Sebelum berdirinya pekon Tanjung Anom, daerah ini merupakan kawasan hutan, dan setelah datangnya beberapa orang dari pulau jawa maka sedikit demi sedikit mulai dilakukan penebangan / pembukaan lahan untuk kawasan pemukiman.

Seiring berjalannya waktu maka diangkatlah seorang pemimpin yang bernama Bpk. MARTO PAWIRO yang menjabat selama 29 Tahun yaitu tahun 1935 s/d 1964, selanjutnya Bapak SASTRO DIHARJO pada tahun 1964 s/d 1970, Bapak BASIMIN ( Harjo Suwito ) tahun 1970 s/d 1979, Bapak BS.RIYADI tahun 1979 s/d 1988, Bapak WAHONO tahun 1988 s/d 1997, Bapak MAD KURDIN tahun 1997 s/d 2006, tahun 2006 s/d 2012, tahun 2012 s/d 2012, Bapak NGADIMAN tahun 2012 s/d 2014, Bapak PRAWONO 2014 s/d 2014 menjabat sebagai PLT Kepala Desa, Bapak GATOT RIYANTO 2014 s/d Maret 2015 menjabat sebagai PJS Kepala Desa.

Dalam perjalanan sejarahnya, pekon Tanjung Anom telah banyak mengalami dinamika dan perubahan diberbagai hal, baik Pemerintahan,perkembangan penduduk dan aspek lainnya yang banyak mempengaruhi maju mundurnya kondisi pekon dari waktu ke waktu. Pekon Tanjung Anom mengalami beberapa peralihan pemerintahan.

Sejak Tahun 1935 sampai dengan tahun 2014 Pekon Tanjung Anom telah mengalami peralihan / Pergantian Pemimpin sebanyak 7 ( Tujuh ) kali.

Pada tahun 2014 tepatnya pada bulan maret pekon Tanjung Anom dipimpin oleh PJ Kepala Pekon sampai pada terlantiknya Kepala Pekon Definitif  yang benama Bapak MUHYIDIN tepatnya pada tanggal 02 Agustus 2016 hingga sekarang dan pada tanggal 02 Agustus 2022 dilantik kembali bapak MUHYIDIN sebagai Kepala Pekon periode 2022-2028.

Pekon Tanjung Anom merupakan daerah dataran rendah yang sebagian besar adalah persawahan sehingga menjadikan pekon Tanjung Anom wilayah Agraris yang sebagian besar warga masyarakatnya berprofesi sebagai petani.

Pekon Tanjung Anom terdiri atas 4 Dusun,yakni :

  1. Dusun I
  2. Dusun II
  3. Dusun III
  4. Dusun IV

 

  • MONOGRAFI
  1. Batas Wilayah Pekon

Letak geografi Pekon Tanjung Anom terletak diantara :

Sebelah Utara berbatasan dengan                   : Pekon Karang Sari Kec. Pagelaran

Sebelah Selatan berbatasan dengan                : Pekon Sumber Agung Kec.Ambarawa

Sebelah Barat berbatasan dengan                   : Pekon Candi Retno Kec.Pagelaran

Sebelah Timur berbatasan dengan                  : Pekon Jati Agung Kec.Ambarawa

 

  1. Luas Wilayah Pekon : 211,5 Ha
  2. Pemukiman             : 105 Ha
  3. Pertanian / Sawah : 95 Ha
  4. Ladang / Tegalan             : 4,53 Ha
  5. Perkebunan             : -
  6. Makam                         : 0,5 Ha
  7. Kolam                                     : 1,5 Ha
  8. Lapangan                         : 0,57 Ha
  9. Sekolahan : 4,025 M2
  10. Jalan                                     : 4 Ha

 

  1. Iklim
  2. Curah hujan : 1,5 mm
  3. Jumlah bulan hujan : 3 bulan
  4. Kelembaban : 18⁰C
  5. Suhu rata-rata harian : 30⁰C
  6. Tinggi Tempat dan Pemukiman : 104,24 Mdpl

 

  1. Jenis dan kesuburan tanah
  2. Warna tanah (sebagian besar) : Hitam
  3. Tekstur tanah : Debuan
  4. Tingkat kemiringan tanah : 30 Derajat
  5. Lahan kritis : 0 Ha
  6. Lahan terlantar : 0 Ha
  7. Tingkat erosi tanah : Rendah
  8. Luas tanah erosi ringan : 0,5 Ha
  9. Luas tanah erosi sedang : 0 Ha
  10. Luas tanah erosi berat                        : 0 Ha
  11. Luas tanah yang tidak ada erosi : 200 Ha

 

  1. Orbitasi
  2. Jarak ke ibu kota Kecamatan : 6 km
  3. Lama tempuh ke ibu kota Kecamatan : 13  menit
  4. Jarak ke ibu kota Kabupaten : 14 km
  5. Lama tempuh ke ibu kota Kabupaten : 28 menit
  6. Jarak ke ibu kota provinsi : 47 km
  7. Lama tempuh ke ibu kota provinsi : 1 jam 23 menit

 

  1. Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin
  2. Kepala Keluarga : 756 kk
  3. Laki – Laki : 1294 orang
  4. Perempuan : 1208 orang+

Jumlah Penduduk                               : 2502

  1. Perkembangan usia

0 – 1 tahun                                                : 67 orang

1 - 3 tahun                                     : 70 orang

3 - 5 tahun                                     : 174 orang

5 - 7 tahun                                     : 135 orang

7 – 12 tahun                                  : 75 orang

12 – 15 tahun                                : 45 orang

15 - 18 tahun                                 : 200 orang

18 - 60 tahun                                 : 1391 orang

Diatas 60 tahun                             : 345 orang

 

  • KEADAAN SOSIAL
  1. Pendidikan
  2. SD / MI : 935 orang
  3. SLTP / MTs : 484 orang
  4. SLTA / SMK / MA : 393 orang
  5. Diploma I/II : 12 orang
  6. Diploma III : 7 orang
  7. S1 : 38 orang
  8. S2 : 2 orang
  9. S3 : 2 orang
  10. TK : 195 orang
  11. Belum / Tidak Sekolah : 434 orang

 

  1. Lembaga Pendidikan
  2. Gedung TK / PAUD : 2 buah
  3. SD : 2 buah
  4. SLTP : -
  5. SLTA / SMK / MA : -
  6. TPQ : 2 buah

 

  1. Kesehatan
  2. Kematian Bayi
  • Jumlah lahir pada tahun ini             : 39 bayi
  • Jumlah Bayi meninggal tahun ini : 0 bayi

 

  1. Jumlah Kematian Ibu Melahirkan
  • Jumlah ibu melahirkan tahun ini : 39 ibu
  • Jumlah ibu melahirkan meninggal tahun ini             : -

 

  1. Prasarana air bersih
  • Jumlah sumur pompa : 6 Unit
  • Jumlah sumur gali : 643 Unit
  • Jumlah hidran umum : -
  • Jumlah PAH : -
  • Jumlah tangki air bersih : 6 Unit
  • Jumlah embung : -
  • Jumlah mata air : -
  • Jumlah bangunan pengolahan air bersih / air minum : -

 

  1. Sanitasi
  • Saluran drainase : 155 Rumah
  • Jumlah MCK umum : 1 Unit
  • Pemilik jumlah jamban keluarga : 756 KK

 

  1. Keagamaan
  2. Data Keagamaan Pekon Tanjung Anom Tahun 2022 Jumlah Pemeluk Agama :
  • Islam :484 orang
  • Khatolik : 18 orang
  • Kristen : -
  • Hindu : -
  • Budha : -

 

  1. Data Tempat Ibadah

Jumlah Tempat Ibadah :

  • Masjid / Mushola : 4  / 7 buah
  • Gereja : -
  • Pura : -
  • Vihara : -

 

  1. Prasarana olahraga
  • Lapangan sepak bola : 1 Buah
  • Lapangan bulu tangkis : 2 Buah
  • Meja pingpong : 1 Buah
  • Lapangan tenis : -
  • Lapangan voli : 4 Buah
  • Lapangan golf : -

 

  1. Prasarana energy dan penerangan
  • Listrik PLN : 650 Unit
  • Diesel umum : -
  • Genset pribadi : 5
  • Lampu minyak tanah : -
  • Kayu bakar : -
  • Batu bara : -
  • Tanpa penerangan : -

 

  1. Etnis
  • Jawa : 2479 Orang
  • Sunda : 6 Orang
  • Palembang : 3 Orang
  • Flores : 1 Orang
  • Batak :-
  • Padangg : 1 Orang
  • Semendo : 8 Orang
  • Lampung : 4 Orang
  • Madura :-
  • Papua :-

 

  1. Cacat mental dan fisik

 

  • Tuna rungu : 14 orang
  • Tuna wicara : 5 orang
  • Tuna netra : 1 orang
  • Lumpuh : 1 orang
  • Sumbing : -
  • Idiot : -
  • Gila : -
  • Autis : 3 orang

 

 

  • KEADAAN EKONOMI
  1. PERTANIAN

Jenis Pertanian :                                        : 100,23 Ha 

  1. Padi Sawah : 95 Ha 1.425 Ton / Th
  2. Padi Ladang : 4,53 Ha
  3. Jagung : 0,5 Ha
  4. Palawija : -
  5. Tembakau : -
  6. Tebu : -
  7. Kakao / Coklat : -
  8. Sawit : -
  9. Karet : -
  10. Kelapa : -
  11. Kopi : -
  12. Singkong : -
  13. Lain- lain : 0,2 Ha

 

  1. PETERNAKAN

Jenis Ternak :

  1. Kambing : 28 ekor
  2. Sapi : 53 ekor
  3. Kerbau : 0 ekor
  4. Ayam : 342 ekor
  5. Itik : 734 ekor
  6. Burung puyuh : 700 ekor
  7. Lain – lain ( Kelinci, Marmut ) : 120 ekor

 

  1. PERIKANAN
  2. Kolam Ikan             : 1,5 Ha
  3. Jenis ikan                         :
  4. Mujair : -
  5. Lele : 3 Ton
  6. Nila : 1 Ton
  7. Gurame : 2 Ton

 

  1. POTENSI WISATA
  2. Potensi wisata
  3. Laut (wisata pulau, taman laut, pantai,dll) :-
  4. Danau (wisata air,hutan wisata) :-
  5. Goa :-
  6. Gunung :-
  7. Argowisata :-
  8. Air terjun :-

 

  1. RUANG PUBLIK / TAMAN
  2. Taman desa/kel : -
  3. Tanah kas desa :-
  4. Tanah adat             :-

 

  1. MATA PENCAHARIAN

Jenis Pekerjaan :

  1. Petani : 365 orang
  2. Buruh harian lepas : 147 orang
  3. Buruh migran laki-laki/ perempuan : 13 orang
  4. Pedagang keliling : 2 orang
  5. PNS                                                 : 23 orang
  6. Montir : 5 orang
  7. Bidan swasta : 1 orang
  8. TNI : 3 orang
  9. Pensiunan PNS / TNI / POLRI : 10 orang
  10. Jasa pengobatan alternatif : 1 orang
  11. Guru / Dosen swasta : 16 orang
  12. Pengusaha besar : 4 orang
  13. Seniman / Artis : -
  14. Karyawan Perusahaan Swasta : 55 orang
  15. Karyawan Perusahaan Pemerintah : -

 

LEMBAGA EKONOMI

  1. LEMBAGA EKONOMI DAN UNIT USAHA DESA/KELURAHAN
  2. Koperasi unit desa : ada
  3. Koperasi simpan pinjam : -
  4. Kelompok simpan pinjam : -
  5. Koperasi primer : -
  6. Koperasi sekunder : -
  7. Bumdes : ada
  8. UPK : ada

 

  1. JASA LEMBAGA KEUANGAN
  2. Jasa asuransi : -
  3. Lembaga keuangan non bank : -
  4. Bank Perkreditan Rakyat : -
  5. Pegadaian : -
  6. Bank pemerintah : -
  7. Bank swasta : -

 

  1. INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH
  2. Industri makanan : 2 unit
  3. Industri alat rumah tangga :-
  4. Industri material bahan bangunan :28 unit
  5. Industri alat pertanian :-
  6. Industri kerajinan : 1 unit
  7. Rumah makan dan restoran :-
  8. Pembuat tempe : 2 unit
  9. Pengrajin bamboo : 1 unit

 

  1. USAHA JASA ANGKUTAN
  2. Angkutan darat
  3. Angkutan desa / perkotaan   : -
  4. Antar kota /provinsi : -
  5. Angkutan sungai
  6. Perahu motor/klotok : -
  7. Jet boat : -
  8. Angkutan laut
  9. Jet boat : -
  10. Ferry/kapal penumpang : -
  • Jet foll : -
  1. Angkatan udara
  2. Helicopter : -
  3. Ekspedisi dan pengiriman : -

 

  1. USAHA JASA HIBURAN
  2. Bioskop                         : -
  3. Film keliling : -
  4. Sandiwara / Drama                         : -
  5. Group Lawak             : -
  6. Sirkus keliling / topeng monyet / dll : -
  7. Wayang orang / wayang golek             : -
  8. Group music /band/orgen             : -
  9. Group vocal/paduan suara             : -
  10. kuda kepang             : 2 unit

 

  1. USAHA JASA DAN PERDAGANGAN
  2. Pasar hasil bumi / tradisional/harian : 1 unit
  3. Pasar mingguan             : -
  4. Pasar bulanan             : -
  5. Pasar kaget/pasar khusus(pasar ternak, dll) : -
  6. Jumlah usaha toko / kios             : 23 unit
  7. Swalayan                         : 1 unit
  8. Warung serba ada             : -
  9. Toko kelontong             : 5 unit
  10. Usaha peternakan             : 1 unit
  11. Usaha perikanan             : 3 unit
  12. Usaha perkebunan             : -
  13. Usaha minuman (kemasan) : -
  14. Industri farmasi             : -
  15. Industri karoseri /cat mobil : -
  16. Industri penyamakan kulit             : -
  17. Penitipan kendaraan                         : -
  18. Penitipan kendaraan bermotor                         : -
  19. Industri peralatan elektronik                         :
  20. Pengolahan kayu             : 3 unit

 

  1. USAHA JASA GAS, LISTRIK, BBM DAN AIR
  2. Usaha penyewaan tenaga listrik : -
  3. SPBU : -
  4. Pangkalan minyak tanah : -
  5. Pengecer Gas dan BBM : 1 unit
  6. Usaha air minum kemasan / isi ulang : 5 unit
  7. Pom Mini : 7 unit

 

  1. USAHA JASA KETERAMPILAN
  2. Tukang kayu : 3 orang
  3. Tukang batu : 10 orang
  4. Tukang jahit/border : 5 orang
  5. Tukang cukur : 2 orang
  6. Tukang service elektronik : 1 orang
  7. Tukang besi : 3 orang
  8. Tukang gali sumur : -
  9. Tukang pijat/urut/pengobatan : 4 orang

 

  1. USAHA JASA HUKUM DAN KONSULTASI
  2. Notaris : -
  3. Pengacara / advokat : -
  4. Konsultan manajemen : -
  5. Konsultan teknis : -
  6. PPAT : -
  7. USAHA JASA PENGINAPAN
  8. Losmen : -
  9. Wisma : -
  10. Asrama : -
  11. Persewaan kamar : -
  12. Kontrakan rumah : 1 unit
  13. Mess                         : -
  14. Hotel : -
  15. Home stay : -
  16. Villa : -
  17. Town house : -

 

SARANA DAN PRASARANA

  1. SARANA TRANSPORTASI DARAT
  2. Bus umum : -
  3. Truck umum : -
  4. Angkutan per desa / kelurahan : -
  5. Ojek : -
  6. Delman / bendi / odomo : -
  7. Becak :-
  8. Kereta api : -

 

  1. PRASARANA TRANSPORTASI LAUT/SUNGAI
  2. Jumlah tambahan perahu :-
  3. Jumlah pelabuhan kapal penumpang :-
  4. Jumlah pelabuhan kapal barang :-
  5. SARANA TRANSPORTASI LAUT/SUNGAI
  6. Perahu motor :-
  7. Kapal antar pulau :-
  8. Perahu tanpa motor :-
  9. Jet boat             :-
  10. Kapal pesiar :-
  11. PRASARANA TRANSPORTASI UDARA
  12. Lapangan terbang Nasional/Internasiona :-
  13. Lapanga terbang perintis :-
  14. Lapangan terbang domestic :-
  15. Helipad                         :-
  16. Lapangan terbang komersial :-
  17. PRASRANA DAN SARANA KEBERSIHAN
  18. Tempat pembuangan sementara : -
  19. Tempat pembuangan akhir :-
  20. Alat penghancur sampah :-
  21. Jumlah gerobak sampah :-
  22. Jumlah tong sampah :-
  23. Jumlah truck pengangkut sampah :-
  24. Jumlah satgas kebersihan :-
  25. Jmlah anggota satgas kebersihan :-
  26. Jumlah pemulung : 1 orang
  27. Tempat pengelolaan sampah :-
  28. Pengelolaan sampah lingkungan /RT :-

 

  • KONDISI PEMERINTAHAN PEKON
  1. Prasarana dan sarana pemerintahan desa
  2. Gudang kantor : Ada
  3. Jumlah ruang kerja : 4
  4. Balai desa : Ada
  5. Listrik : Ada
  6. Air bersih : Ada
  7. Telepon : Tidak
  8. Rumah dinas kepala desa : Tidak
  9. Rumah dinas perangkat desa : Tidak
  10. Pentaris motor : 1 unit

 

  1. Administrasi pemerintahan desa
  2. buku data peraturan desa : Ada
  3. buku keputusan kepala desa : Ada
  4. buku administrasi kependudukan : Ada
  5. buku data inventaris                                                 : Ada
  6. buku data aparat                                                 : Ada
  7. buku data tanah milik desa : Ada
  8. buku administrasi pajak dan retribusi : Ada
  9. buku data tanah : Ada
  10. buku laporan pengaduan masyarakat : -
  11. buku agenda ekspedisi : Ada
  12. buku profil desa/kelurahan : Ada
  13. buku data induk penduduk : Ada
  14. buku rekapitulasi jumlah penduduk akhir bulan : Ada
  15. buku registrasi pelayanan penduduk : Ada
  16. buku data penduduk sementara             : Ada
  17. buku anggaran penerimaan : Ada
  18. buku kas umum             : Ada
  19. buku kas pembantu penerimaan             : Ada
  20. buku kas pembantu pengeluaran dan pembangunan : Ada
  21. buku data lembaga kemasyarakatan : Ada

 

  1. Lembaga Pemerintahan

Jumlah Aparatur Pekon

  1. Kepala Pekon : 1 orang
  2. Sekretaris Pekon : 1 orang
  3. Perangkat Pekon : 10 orang
  4. RT : 8 orang
  5. BHP : 7 orang

 

  1. Lembaga Kemasyarakatan
  2. LPM : 14 orang
  3. PKK :169 orang
  4. Posyandu : 4 buah
  5. Dasa Wisma :
  6. Pengajian : 7 Kelompok
  7. Yasinan : 6 Kelompok 
  8. Arisan : -
  9. Simpan Pinjam : -
  10. Kelompok Tani : 6 Kelompok
  11. Gapoktan : 1 Kelompok
  12. Karang Taruna : 7 orang
  13. Risma : 135 orang
  14. Seni                         : 3 Kelompok
  15. Lain- lain : -

 

  1. Lembaga Keamanan

Hansip dan linmas

Anggota hansip                                               : 3 Orang

Aggota satgas linmas                                       : 3 Orang

Pelaksanaan SISKAMLING                           : Ada

Jumlah pos kamling                                         : 9 Buah

 

  1. Pembagian Wilayah

Pekon Tanjung Anom terbagi menjadi 4 ( Empat ) Dusun :

  • Dusun I
  • Terbagi 2 RT
  • Dusun II
  • Terbagi 2 RT
  • Dusun III
  • Terbagi 2 RT
  • Dusun IV
  • Terbagi 2 RT